News

Keberhasilan toilet training bergantung pada momen yang tepat saat anak menunjukkan sinyal kesiapan secara fisik dan ...
Anggota Unit Kerja Koordinasi (UKK) Tumbuh Kembang Ikatan Dokter Anak Indonesia (IDAI), dr. Meitha P.E. Togas, SpA(K) pun mengungkapkan umur berapa sebaiknya memulai pelatihan toilet atau training ...
"Pada toilet training yang tertunda, ini dapat berpotensi menyebabkan stres bagi orang tua, baik keluarga, tempat penitipan anak, maupun pada guru-guru sekolah," ujarnya pada Media Briefing dengan ...
Dia mengatakan toilet training yang tertunda juga berpeluang menyebabkan stres pada orang tua, anggota keluarga, petugas di tempat penitipan anak, dan guru di sekolah. Kehadiran anak-anak yang belum ...
Banyak anak sudah menunjukkan tanda kesiapan untuk memulai toilet training antara usia 18 dan 24 bulan. Namun, ada pula yang mungkin belum siap sampai mereka berusia 3 tahun. Baca Juga: Air di Toilet ...
Jakarta (ANTARA) - Keberhasilan anak menjalani toilet training atau latihan berkemih dan buang air besar di toilet secara mandiri antara lain ditentukan oleh ketepatan waktu pelaksanaannya menurut ...
Kesiapan yang dimiliki oleh anak ini menyebabkan tidak ada usia pasti kapan potty training ini bisa dilakukan. Lisa Asta, M.D., dokter anak dari University of California, San Francisco mengatakan ...
Tanda anak siap toilet training. Beberapa anak biasanya mulai menunjukkan tanda siap saat memasuki usia 18–24 bulan, namun ada juga yang baru benar-benar siap di usia tiga tahun. Berikut sejumlah ...
Dengan pendekatan ini, diharapkan anak dapat lebih terbiasa dan merasa lebih nyaman dalam proses toilet training, sehingga mengurangi kemungkinan terjadinya kecelakaan di masa mendatang. Toilet ...
Peter Stavinoha, penulis buku Stress-Free Potty Training, mengatakan bahwa usia tidak bisa dijadikan patokan untuk menentukan kapan anak harus mulai diajarkan menggunakan toilet. "Meski rata-rata anak ...
Bulan depan, si kecil usianya bertambah. Yeay, ini waktunya memulai toilet training! Kira-kira, adek mau nggak ya lepas popok dan belajar buang air kecil-besar di toilet? Tapi, kalau tidak mau, masak ...
KOMPAS.com - Bila Anda berencana untuk menanggalkan popok si kecil dan mengajarkan ia menggunakan toilet, waktu terbaik untuk melakukannya adalah saat anak berusia antara dua hingga tiga tahun. Studi ...